Borussia Dortmund vs VfB Stuttgart
Bundesliga akan langsung menghadirkan big match setelah jeda internasional, Dortmund akan berhadapan Stuttgart pada Sabtu (22/11) malam WIB. Kedua tim tersebut saat ini tengah berada di papan atas klasemen dengan Dortmund di peringkat ketiga dan Stuttgart di peringkat keempat.
Dortmund sebelum jeda internasional ditahan Hamburg dengan skor imbang 1-1. Pertandingan tersebut berlangsung sangat ketat dengan Dortmund ditahan imbang tanpa gol oleh Hamburg di babak pertama. Pada babak kedua barulah Dortmund membuka keunggulan melalui gol Chukwuemeka pada menit ke-64’.
Setelah keunggulan tersebut, Dortmund bermain lebih enjoy dengan terus menekan demi menggandakan keunggulan, Hamburg sesekali menyerang dengan serangan balik yang mematikan. Dortmund diambang menang dengan skor tipis satu gol tanpa balas.
Namun pada injury time babak kedua, Hamburg berhasil menyamakan kedudukan melalui gol yang dicetak oleh Ransford-Yeboah. Dortmund akhirnya gagal mendapatkan poin penuh di markas Hamburg, namun hasil tersebut tak membuat Dortmund tergusur dari papan atas klasemen Bundesliga.
Setelah jeda internasional, Dortmund akan kembali mendapatkan lawan tanggung yakni Stuttgart pada akhir pekan nanti. Stuttgart sendiri tengah gemilang dengan hanya menelan satu kekalahan dari lima pertandingan terakhir Bundesliga sebelum jeda internasional.
Di pertandingan terakhir, Stuttgart berhasil menang dramatis dengan skor 3-2 melawan Augsburg. Dalam pertandingan tersebut, Augsburg berhasil membuka keunggulan di awal laga melalui gol yang dicetak oleh Fabian Rieder pada menit ke-8’.
Namun 10 menit kemudian, Stuttgart berhasil menyamakan kedudukan melalui gol Mittelstadt melalui titik putih. Augsburg kembali memberikan perlawanan dengan kembali mencetak gol untuk kembali unggul dengan skor 2-1 melalui gol Massengo di menit ke-26’.
Stuttgart yang bermain di markasnya sendiri kembali menyamakan kedudukan melalui gol yang dicetak oleh Deniz Undav pada menit ke-39’. Gol dari mantan pemain Brighton tersebut berhasil membuat pertandingan berakhir imbang 2-2 di babak pertama.
Pertandingan berlangsung ketat pada babak kedua setelah kedua tim sama-sama berhasil mencetak dua gol di babak pertama. Namun, Stuttgart berhasil mencetak gol kemenangan pada menit ke-80’ setelah Deniz Undav mencetak gol kedua dalam pertandingan tersebut.
Kondisi masing-masing tim
Dortmund akan kembali mengandalkan Guirassy di lini depan dengan didukung oleh Max Beier dan Chukwuemeka yang berhasil mencetak gol di laga terakhir pada laga melawan Augsburg. Karem Adeyemi yang baru sembuh dari cedera mungkin akan diandalkan pada babak kedua.

Jobe Bellingham diyakini akan kembali bermain di lini tengah dari awal laga, Niko Kovac mungkin akan memainkan Pascal Gross bermain di lini tengah untuk menemani adik Jude Bellingham tersebut. Sementara itu, Stuttgart akan juga akan kembali mengandalkan Deniz Undav di lini depan.
Undav yang gemilang di pertandingan terakhir dengan mencetak dua gol akan ditopang Bilal El Khannouss yang menjadi pemain nomor 10. Leweling dan Bouanani akan menyempurnakan lini serangan Stuttgart dengan bermain di sisi kiri dan kanan serangan.
Kemungkinan susunan pemain
Dortmund (3-4-3): Kobel; Can, Schlotterbeck, Anton; Svensson, Bellingham, Gross, Ryerson; Beier, Chukwuemeka, Guirassy
Manajer: Kovac
Stuttgart (4-2-3-1): Nubel; Assignon, Jeltsch, Zagadou, Mittelstadt; Karazor, Stiller; Bouanani, Leweling, El Khannouss; Undav
Manajer: Hoenes
Head to Head
Di musim lalu, Stuttgart tampil apik dengan berhasil mengalahkan Dortmund di dua kali pertemuan. Di pertemuan pertama, Stuttgart menghancurkan Dortmund dengan skor 5-1, lalu di pertemuan kedua Stuttgart berhasil menang tipis 1-2 atas Dortmund.
Lima pertemuan terakhir
- 2025 (Bundesliga) Stuttgart 1-2 Dortmund
- 2024 (Bundesliga) Dortmund 5-1 Stuttgart
- 2024 (Bundesliga) Dortmund 0-1 Stuttgart
- 2023 (DFB Pokal) Stuttgart 2-0 Dortmund
- 2023 (Bundesliga) Stuttgart 2-1 Dortmund
Lima pertandingan terakhir Dortmund
- 08/11/2025 (Bundesliga) Hamburger 1-1 Dortmund
- 06/11/2025 (Champions League) Manchester City 4-1 Dortmund
- 01/11/2025 (Bundesliga) Augsburg 0-1 Dortmund
- 29/10/2025 (DFB Pokal) Eintracht Frankfurt 1-1 Dortmund
- 25/10/2025 (Bundesliga) Dortmund 1-0 Köln
Lima pertandingan terakhir Stuttgart
- 09/11/2025 (Bundesliga) Stuttgart 3-2 Augsburg
- 07/11/2025 (Europa League) Stuttgart 2-0 Feyenoord
- 01/11/2025 (Bundesliga) RB Leipzig 3-1 Stuttgart
- 30/10/2025 (DFB Pokal) Mainz 0-2 Stuttgart
- 26/10/2025 (Bundesliga) Stuttgart 2-1 Mainz
Tips taruhan
Pertandingan tersebut akan berakhir dengan hasil imbang
SBOTOP memberikan prediksi skor akhir: Dortmund 2-2 Stuttgart
| PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI ( |
|||
|---|---|---|---|
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan



